TBM_D. Sekolah Dasar Inpres (SDI) Unggulan Puri Taman Sari Makassar melaksanakan kunjungan belajar ke Rumah Hijau Denassa (RHD). Kegiatan yang diikuti 30-an orang peserta ini bertujuan memperkenalkan alam, taridisi, dan literasi di kawasan konservasi dan edukasi RHD.
Di RHD siswa kelas enam yang ikut kegiatan membaca buku dan praktik membuat kue tradisional (cooking class) di Taman Bacaan Denassa (TBM Denassa). Mereka membuat kue umba-umba sambil mendiskusikan buku yang sedang mereka baca■
TBM_D. Siswa Kelas 6 SDI Puri Taman Sari Makassar di TBM Denassa, dalam Kawasan Konservasi dan Edukasi Rumah Hijau Denassa (29.04.2019) |
Di RHD siswa kelas enam yang ikut kegiatan membaca buku dan praktik membuat kue tradisional (cooking class) di Taman Bacaan Denassa (TBM Denassa). Mereka membuat kue umba-umba sambil mendiskusikan buku yang sedang mereka baca■
Tidak ada komentar:
Posting Komentar